Python mempunyai mekanisme untuk menerima input dari user kemudian dimasukan kedalam variable lalu di outputkan ke user lagi
Biasa programmer menggunakan input agar program lebih interaktif sehingga dapat digunakan sesuai keinginan si user
nya.
Ada 2 cara dalam menginput data dari keyboard. Python menyediakan fungsi input()
dan raw_input()
. Berikut implementasinya
nama = input("Namaku")
Jadi setiap inputan yang ada dalam python akan disimpan dalam sebuah variable
nama_depan = input("nama depan: ")
nama_belakang = input("nama belakang: ")
print ("Hi namaku", nama_depan, nama_belakang)
Maka outputnya akan seperti berikut
nama depan: ahmad
nama belakang: andi
Hi namaku ahmad andi
Apa perbedaannya antara fungsi input()
dan raw_input()
?
-
Fungsi
input
hanya untuk inputan data berupa angka saja, sedangkan fungsiraw_input
untuk data berupa teks -
Dalam
Python3
hanya menggunakaninput
saja karenaraw_input()
sudah digabungkan dengan fungsiinput
Seperti pada sebelum - sebelumnya, untuk output data pada python cukup dengan fungsi print()
.
print("Hai Semuanya") // Hai Semuanya
print ( nama_variable ) // variable
print ( 2 + 8 ) // 10
- Cara Pertama, menampilkan varible dengan teks cukup dipisah dengan koma, lalu nama variable nya
print("APA", nama_variable)
- Cara Kedua, menggunakan fungsi
format()
nama = "Andri"
print ("Hello {}".format(nama)) // Hello Andri
tanda {}
akan diganti dengan variable yang ada di fungsi format()
- Cara Ketiga, memformat string dengan cara lama yaitu menggunakan tanda persen ( % )
nama = "Heri"
print ("Selamat datang %s" % nama) // Selamat datang Heri